novelpro.id– Sahabat novelpro semuanya. Mari kita lanjutkan cerita dari novel life of an karya aisyah1986 dengan cerita bagian ke lima berjudul jablai.
Life Of An Chapter 05- Jablai
Dengan panik gedubrak-gedabruk aku langsung cebok dan memakai seragamku dengan tergesa-gesa. Kemudian secepat kilat aku menyambar tasku dan langsung menyalakan motor Honda GL-100 kesayanganku.
Breetttt.
Breettt.
Breetttt.
Tiga kali aku menggunakan kaki untuk menyalakan motor dengan kick starter tapi tak berhasil. Maklum gaess. Ini motor tua, jadi wajar kalau sering ngadat. Setelah itu aku terduduk lemas di bale-bale bambu di teras depan rumahku.
“Ngapain An? Telat ya?” terdengar suara seorang wanita menegurku dari sebelah kanan rumah.
Aku menoleh ke arah kanan dan melihat sesosok wanita mengenakan jilbab dan berpakian rapat sedang menjemur pakaian di teras depan rumahnya. Siapa lagi kalau bukan mbak Yanti.
Senyumnya teduh dan wajahnya adem. Pakaiannya juga sopan, meskipun tidak bisa menutupi kemontokan tubuhnya. Aku masih bisa melihat dengan jelas pantatnya yang menggumpal padat dan nungging keatas.
Asuuuuuu.
Aku menepuk sendiri kepalaku. Sudahlah terlambat, motor macet, malah mikirin pantat seksi punya mbak Yanti.
Mbak Yanti tertawa kecil melihat tingkahku. “Ngapain kaya orang gila gitu? Tahu-tahu misuh sendiri dan mukul kepala sendiri?” Tanya mbak Yanti pelan.
Akhirnya aku pun membuang napas panjang dan menyenderkan tubuhku kedingding papan di belakangku. Go to hell!!! Sumpahku sambil mencoba rileks dan melupakan semuanya.
Aku kemudian melirik ke arah mbak Yanti yang berbodi seksi itu, “kemarin bapak dibawa polisi, semalam mimpi buruk di kejar hantu, tadi pagi mas penjual soto tidak mau menjualin lagi, tadi pagi mau berangkat sekolah malah perut mules. Ini sekarang malah motor ngadat. Komplit bener kan mbak?” Kataku kearah mbak Yanti.
Wnita berjilbab itu mendengarkan kata-kataku dengah penuh perhatian setelah itu dia pun terkikik geli setelah aku selesai cerita.
“Iya, apes bener deh nasibmu An,” kata mbak Yanti masih sambil tertawa kecil.
Baca juga : Charlie Wade 3525-3526 Full Episode
Di kampung memang aku di sebut An, biar keren dikit maksudnya gitu, maklum, sekarang kan jaman anak-anak namanya keren-keren. Tapi karena bapak single parent dan pendidikannya rendah, dengan santainya di ngasih nama Handoyo. Disaat nama anak-anak lain Rangga ataupun Rexy atau Salsabila. Bangke bener.
“Jimblo lagi ya kan?” Lanjut mbak Yanti setelah kami terdiam berdua terdiam sebentar sambil tertawa ngakak.
Aku pun tersenyum kecut, “jangan di ulang-ulang terus gitu napa sih mbak? Masih mending aku jomblo ya kan, memang belum punya pasangan enak-enak, dari pada jablai, punya suami tapi masih M*********i di kamar mandi,” kataku dengan niatan ingin membalas ejekan mbak Yanti dan tanpa sadar menyebutkan kejadian tadi pagi yang tanpa sengaja aku mendengarnya.
Tapi ternyata reaksi Mbak Yanti setelah mendengar kata-kataku sungguh di luar dugaan, mukanya langsung merah padam dan dengan cepat dia langsung membawa ember berisi cucian yang ada di dekat kakinya.
Tanpa berkata apapun, dia langsung masuk kedalam rumah dan menutup pintu depan rumahnya denga sangat keras. Setelah itu tidak terdengar suara apapun dari rumahnya.
Aku sih cuma mengangkat bahuku, “kalau kamu ngejek orang, ya kudu siap-siap bales di ejek.Jangan nganggep kalau orang bakalan diem aja deh kalau di ejekin terus,” batinku dalam hati mencari pembenaran.
Meskipun sebenarnya, aku degdegan juga ketakutan. Takutnya, mbak Yanti lapor sama suaminya terus nanti suaminya ngamuk , kan panjang coi urusannya. Mana bapak lagi di penjara lagi.
Baca Juga: Novel Life Of Dino(Completed) Chapter 3- Lin Bagian 2
Bersambung
Nah, itulah cerita novel life of an chapter 05. Ikuti terus novelpro.id agar kalian dapat membaca secara gratis novel life of an yang ceritanya akan kami persembahkan buat kalian sampai episode terakhir.
Satu pemikiran pada “Novel Life Of An Chapter 05- Jablai”